Polda Riau Tangkap Perampok Berseragam Polantas, Pelaku Ternyata Satpam

Direktur Reskrimum Polda Riau, Kombes Asep Darmawan RiauWicara.com|Pekanbaru - Subdit Jatanras Polda Riau menangkap pekaku perampokan agen B...

Direktur Reskrimum Polda Riau, Kombes Asep Darmawan

RiauWicara.com|Pekanbaru - Subdit Jatanras Polda Riau menangkap pekaku perampokan agen BRI Link yang menggunakan kaos polisi lalu lintas (Polantas), beberapa waktu lalu. Pelaku inisial FI ditangkap di Pangkalan Kerinci, Kabupaten Pelalawan, Riau, tak jauh dari lokasi.

"Iya sudah kita tangkap perampok agen BRI Link Pelalawan kerugian sekitar Rp72 juta. Pelaku inisial FI ditangkap tadi pagi di Pangkalan Kerinci," ujar Direktur Reskrimum Polda Riau, Kombes Asep Darmawan Jumat (16/8).

Asep menyebutkan FI merupakan seorang satpam yang bekerja di sebuah perusahaan. Pelaku merupakan warga Perawang, Kabupaten Siak.

"Pelaku ini beraksi menggunakan baju polisi, tapi dia bekerja di perusahaan keamanan (satpam). Kami masih dalami dari mana dia dapat baju polisi itu," kata Asep.

Menurut Asep saat ini petugas masih mengumpulkan beberapa barang bukti yang diperlukan. Hal itu dilakukan untuk proses pemberkasan.

"Nanti kalau sudah selesai kami akan rilis penangkapan ini," jelasnya.

Peristiwa perampokan agen BRI Link berseragam Polantas itu terjadi pada Minggu 11 Agustus 2024, sekitar pukul 20.31 WIB.

Dalam rekaman CCTv BRI Link Kerinci, yang beredar, tampak pelaku menggunakan helm warna merah, kaos Polantas, serta celana taktis.

Pria tersebut tampak mondar mandir sejak pukul 18.00 WIB, hingga akhirnya menyerang dua wanita yang menjaga BRI Link. Pelaku tampak mengancam penjaga BRI Link menggunakan sebilah pisau.

Setelah itu pelaku membawa uang dari gerai BRI Link, berjumlah Rp72.690.000. Kemudian pelaku melarikan diri dengan menggunakan sepeda motor.(rs3)

COMMENTS

Nama

advertorial,4,Bali,3,BALIKPAPAN,1,Bandung,1,Bangka Belitung,1,BANGKINANG,3,BANTEN,3,BATAM,2,BENGKALIS,14,BINJAI,2,BOGOR,1,BUKITTINGGI,1,DPP PPRI,1,DPRD Pekanbaru,1,DUMAI,14,ekonomi,1,GAYO LUES,2,Hukum,66,IKN,1,INDONESIA,13,INHIL,4,INHU,8,INTERNASIONAL,3,Jakarta,185,jakarta timur,1,JAYAPURA,1,Kalimantan Timur,1,KAMPAR,79,KAMPAR KIRI,3,KAMPAR KIRI HULU,1,Kandis,1,Kanwil Menkumham Riau,1,Kejagung,4,Kejari,1,Kejati,4,Kemenkumham Riau,1,Kepulauan Meranti,6,Kesehatan,2,Korupsi,1,KPK,7,kriminal,6,KUANSING,10,LANGKAT,1,Lapas,2,Lapas Pekanbaru,2,Makasar,1,Mandau,1,MEDAN,15,Menkumham,3,MINAS,5,NASIONAL,126,Nusa tenggara timur,1,Olahraga,1,pariwisata,2,PEKANBARU,895,PELALAWAN,8,pemerintahan,3,Pemko,3,pendidikan,2,Perawang,1,Pidana,1,Pilkada Serentak,1,Polda Riau,2,politik,14,Polri,3,Riau,206,ROHIL,42,ROHUL,11,ROKANHULU,1,SELAT PANJANG,1,SIAK,111,SLEMAN,1,Sosial,1,SULAWESI SELATAN,1,Sumatera Barat,4,Sumbar,1,Tambang,2,TAPUNG HULU,2,Tarakan,1,TNI,3,TNI-Polri,1,YOGYAKARTA,1,
ltr
item
Riau Wicara: Polda Riau Tangkap Perampok Berseragam Polantas, Pelaku Ternyata Satpam
Polda Riau Tangkap Perampok Berseragam Polantas, Pelaku Ternyata Satpam
https://blogger.googleusercontent.com/img/b/R29vZ2xl/AVvXsEiB-WQbgaUSLQi8bktAKLroxEDNwWD02ww8-c9uw9IH0tQ0_ekUpnWMiXUj9Y4z0Xqvos-YQISvL8mPQXeiZIg9DVoQzKIg89QH1KOlqAo1OdrLvRqpNh_dW3t2gD4QyWzPFb8ofW957E7Zl_itYxoWmzX9JEDy3skY6nI3QRCXZWAlvAwgqWhRfPRTvYo/w640-h533/polda-riau-tangkap-perampok-bersera.jpg
https://blogger.googleusercontent.com/img/b/R29vZ2xl/AVvXsEiB-WQbgaUSLQi8bktAKLroxEDNwWD02ww8-c9uw9IH0tQ0_ekUpnWMiXUj9Y4z0Xqvos-YQISvL8mPQXeiZIg9DVoQzKIg89QH1KOlqAo1OdrLvRqpNh_dW3t2gD4QyWzPFb8ofW957E7Zl_itYxoWmzX9JEDy3skY6nI3QRCXZWAlvAwgqWhRfPRTvYo/s72-w640-c-h533/polda-riau-tangkap-perampok-bersera.jpg
Riau Wicara
https://www.riauwicara.com/2024/08/polda-riau-tangkap-perampok-berseragam.html
https://www.riauwicara.com/
https://www.riauwicara.com/
https://www.riauwicara.com/2024/08/polda-riau-tangkap-perampok-berseragam.html
true
1793629583767935525
UTF-8
Loaded All Posts VIEW ALL Readmore Reply Cancel reply Delete By Home PAGES POSTS View All RECOMMENDED FOR YOU LABEL ARCHIVE SEARCH ALL POSTS Not found any post match with your request Back Home Sunday Monday Tuesday Wednesday Thursday Friday Saturday Sun Mon Tue Wed Thu Fri Sat January February March April May June July August September October November December Jan Feb Mar Apr May Jun Jul Aug Sep Oct Nov Dec just now 1 minute ago $$1$$ minutes ago 1 hour ago $$1$$ hours ago Yesterday $$1$$ days ago $$1$$ weeks ago more than 5 weeks ago Followers Follow THIS PREMIUM CONTENT IS LOCKED STEP 1: Share to a social network STEP 2: Click the link on your social network Copy All Code Select All Code All codes were copied to your clipboard Can not copy the codes / texts, please press [CTRL]+[C] (or CMD+C with Mac) to copy