Pupuh Paguyuban Misuri, H Surahmat pimpin peresmian Srikandi Misuri

Pekanbaru - Srikandi Mitra Sunda Riau (Misuri) akhirnya di Resmikan. Peresmian tersebut langsung dipimpin oleh Pupuh paguyuban Misuri, Eyang...

Pekanbaru - Srikandi Mitra Sunda Riau (Misuri) akhirnya di Resmikan. Peresmian tersebut langsung dipimpin oleh Pupuh paguyuban Misuri, Eyang Surahmat, dilaksanakan di Alam Mayang Park, Pekanbaru, (19/12/2021).

Eyang Surahmat sebagai Pupuh paguyuban Misuri mengatakan,  seluruh kegiatan peresmian dilaksanakan oleh Srikandi Misuri. "Hari ini saya sebagai pupuhu, ketua umum Misuri meresmikan Srikandi Misuri, dimana kegiatan-kegiatan dilaksanakan oleh perempuan-perempuan, baik gadis maupun ibu rumahtangga".

H Surahmat juga mengatakan, program utama dari terbentuknya Srikandi Misuri untuk memberdayakan perempuan-perempuan  di Riau, " Program Srikandi Misuri untuk memberdayakan perempuan-perempuan di Riau, dalam rangka Silaturahim silih asah, silih asih, dan adukaduana sebagai penambah", jelasnya.

Surahmat yang disebut Eyang itu juga menjelaskan, bahwa ketua Misuri yang pertama merupakan wiraswasta, sehingga di harapkan untuk membantu ibu-ibu yang selama ini hanya menunggu suaminya, "Semoga dengan adanya Srikandi ini, seluruh perempuan baik ibu rumah tangga maupun para gadis dapat di berdayakan, selain untuk iman dan takwa dapat juga untuk membantu tulang punggung", lanjutnya.

Dengan adanya Srikandi Misuri, Surahmat berharap dapat mensejahterakan keluarga Srikandi dan seluruh masyarakat Riau.

Surahmat juga mengatakan, "Kami sebagai Paguyuban Mitra Sunda Riau, InshaAllah tanggal 29-30  akan mengadakan pesta Gebyar Musik kolaborasi dengan Musik Melayu, dalam rangka Mubes (Musyawarah Besar) penunjukan pengurus yang baru", tutup Surahmat

Dilain tempat, ketua Srikandi Misuri Titin Agustina juga mengatakan hal yang sama. Pembentukan Srikandi Misuri untuk memberdayakan seluruh perempuan Riau, bukan hanya perempuan Sunda namun seluruh perempuan Riau.

"Program kerja kita yang utama untuk mensejahterakan perempuan Riau, dan yang pertama akan kita lakukan adalah mensejahterakan UMKM dan yang selanjutnya ke bidang Pertanian yang sudah di realisasi sebelum kita diresmikan", kata Titin saat ditemui dalam acara Peresmian Srikandi Misuri.

Titin juga menjelaskan jumlah Srikandi di Riau, '"sebenarnya jumlah Srikandi di Riau banyak, namun karna kita baru jadi belum terdata semua baru 200 an lebih yang baru terdata", jelasnya.

"Untuk program terdekat, kia membuka gerai dijalan Agus Salim, yang tujuannya untuk membantu pendapatan perempuan-perempuan di Riau. Sesuai dengan tujuan utama Srikandi Riau bersama memajukan perempuan-perempuan yang ada di Riau." Jelas Titin.

Peresmian Srikandi Misuri  juga dilaksanakan dengan pelepasan balon, hal ini menandakan Agar Dapat Mengudara dengan Saling Asah  saling Asih dan saling Asuh.

Dan acara yang meriah itu juga dilaksanakan dengan pertunjukan kesenian yang dilakukan oleh Srikandi Misuri, diantaranya Degung, Rampak sekar, Tari merak, Jaipongan, Reog Budaya sari srikandi misuri. (Rls)

 

COMMENTS

Nama

advertorial,4,Bali,3,BALIKPAPAN,1,Bandung,1,Bangka Belitung,1,BANGKINANG,3,BANTEN,3,BATAM,2,BENGKALIS,14,BINJAI,2,BOGOR,1,BUKITTINGGI,1,DPP PPRI,1,DPRD Pekanbaru,1,DUMAI,14,ekonomi,1,GAYO LUES,2,Hukum,66,IKN,1,INDONESIA,13,INHIL,4,INHU,8,INTERNASIONAL,3,Jakarta,185,jakarta timur,1,JAYAPURA,1,Kalimantan Timur,1,KAMPAR,79,KAMPAR KIRI,3,KAMPAR KIRI HULU,1,Kandis,1,Kanwil Menkumham Riau,1,Kejagung,4,Kejari,1,Kejati,4,Kemenkumham Riau,1,Kepulauan Meranti,6,Kesehatan,2,Korupsi,1,KPK,7,kriminal,6,KUANSING,10,LANGKAT,1,Lapas,2,Lapas Pekanbaru,2,Makasar,1,Mandau,1,MEDAN,15,Menkumham,3,MINAS,5,NASIONAL,126,Nusa tenggara timur,1,Olahraga,1,pariwisata,2,PEKANBARU,895,PELALAWAN,8,pemerintahan,3,Pemko,3,pendidikan,2,Perawang,1,Pidana,1,Pilkada Serentak,1,Polda Riau,2,politik,14,Polri,3,Riau,206,ROHIL,42,ROHUL,11,ROKANHULU,1,SELAT PANJANG,1,SIAK,111,SLEMAN,1,Sosial,1,SULAWESI SELATAN,1,Sumatera Barat,4,Sumbar,1,Tambang,2,TAPUNG HULU,2,Tarakan,1,TNI,3,TNI-Polri,1,YOGYAKARTA,1,
ltr
item
Riau Wicara: Pupuh Paguyuban Misuri, H Surahmat pimpin peresmian Srikandi Misuri
Pupuh Paguyuban Misuri, H Surahmat pimpin peresmian Srikandi Misuri
https://blogger.googleusercontent.com/img/a/AVvXsEgOZeFW_HvZQZLTwaKhsP3Y2yE7xHGxjIchucTd0dzT1BAetzJhgfj9qpB6inJv3D3k1nCm0ReMdAwSj9erA5U3eYob1d1PjhdbLk1FDDteLuTBDz8jdsZPunRdLxB-l3lqhmvHdWGwGOo42YxY4TrzK-ddTtgbY4y2TE34JV5LLX3SvNIg0vSxtBnV=w284-h400
https://blogger.googleusercontent.com/img/a/AVvXsEgOZeFW_HvZQZLTwaKhsP3Y2yE7xHGxjIchucTd0dzT1BAetzJhgfj9qpB6inJv3D3k1nCm0ReMdAwSj9erA5U3eYob1d1PjhdbLk1FDDteLuTBDz8jdsZPunRdLxB-l3lqhmvHdWGwGOo42YxY4TrzK-ddTtgbY4y2TE34JV5LLX3SvNIg0vSxtBnV=s72-w284-c-h400
Riau Wicara
https://www.riauwicara.com/2021/12/pupuh-paguyuban-misuri-h-surahmat.html
https://www.riauwicara.com/
https://www.riauwicara.com/
https://www.riauwicara.com/2021/12/pupuh-paguyuban-misuri-h-surahmat.html
true
1793629583767935525
UTF-8
Loaded All Posts VIEW ALL Readmore Reply Cancel reply Delete By Home PAGES POSTS View All RECOMMENDED FOR YOU LABEL ARCHIVE SEARCH ALL POSTS Not found any post match with your request Back Home Sunday Monday Tuesday Wednesday Thursday Friday Saturday Sun Mon Tue Wed Thu Fri Sat January February March April May June July August September October November December Jan Feb Mar Apr May Jun Jul Aug Sep Oct Nov Dec just now 1 minute ago $$1$$ minutes ago 1 hour ago $$1$$ hours ago Yesterday $$1$$ days ago $$1$$ weeks ago more than 5 weeks ago Followers Follow THIS PREMIUM CONTENT IS LOCKED STEP 1: Share to a social network STEP 2: Click the link on your social network Copy All Code Select All Code All codes were copied to your clipboard Can not copy the codes / texts, please press [CTRL]+[C] (or CMD+C with Mac) to copy